1.
Urutan kerja atau Standart operasional prosedur otomotif dibawah ini yang paling benar adalah …
a.
Persiapan, hasil, proses pekerjaaan , Pelaporan
b.
Hasil, Persiapan, Proses pekerjaan, Pelaporan
c.
Persiapan, Proses pekerjaan, hasil, Pelaporan
d.
Pelaporan, hasil, proses pekerjaan, persiapan
e.
Persiapan, proses pekerjaan, pelaporan, hasil
2.
Kepanjangan dari VVT-I adalah …
a.
Vacuum valve timing with intelegence
b.
Valve vacuum time with injection
c.
Variable vacuum timing
with intelegence
d.
Variable valve timing with intelegence
e.
Variable valve timing with injection
3.
Mengembalikan performance engine tanpa melakukan pergantian
spare part merupakan definisi….
a.
Servis Engine d. servis Ringan
b.
Tune Up e.
Overhoul
c.
Servis berat
4.
KOnstruks mekanisme katup yang sering
dipakai pada kendaraan VVT-I adalah ….
a.
DOHC d.
DOHV
b.
SOHC
e. SOHV
c.
OHV
5.
Setelan celah katup yang biasa dipakai pada mesin bensin dengan kondisi
pinton standart adalah ….
a.
IN 0,15 mm; EX 0,25 mm
b.
IN 0,20 mm; EX 0,30 mm
c.
IN 0,15 mm; EX 0,20 mm
d.
IN 0,20 mm; EX 0,25 mm
e.
IN 0,30 mm; EX 0,30 mm
6.
Setelan celah katup yang biasa dipakai pada mesin bensin dengan kondisi
pinton OVERSIZE adalah ….
a.
IN 0,15 mm; EX 0,25 mm
b.
IN 0,20 mm; EX 0,30 mm
c.
IN 0,15 mm; EX 0,20 mm
d.
IN 0,20 mm; EX 0,25 mm
e.
IN 0,30 mm; EX 0,30 mm
7. Akibat penyetelan celah katup
yang tidak sesuai adalah, kecuali.
a.
Knoking
b.
Suara berisik
c.
Putaran idle terganggu
d.
Tenaga mesin berkurang
e.
Getaran mesin lebih stabil
8. Urutkan prosedur penyetelan celah katup
1.
panaskan mesin kemudian matikan
2.
Memutar 360°kemudian menyetel katup yang bias disetel
3.
Menepatkan tanda Timing
4.
Tepatkan silinder no 1 pada TOP kompresi……………
a.
1-2-3-4 d.
4-3-2-1
b.
1-3-2-4 e.
4-1-2-3
c.
1-3-4-2
9.
Urutan Firing order (FO) pada mesin 4 silinder deangan menggunakan
pengapian transistor adalah ….
a.
1-2-3-4 d. 1-4-2-3
b.
1-3-4-2 e. 1-2-4-3
c.
1-4-3-2
10. Kepanjangan dari SAE
adalah ….
a.
Society Automotive Engineer
b.
Society Automotive Engineering
c. Standart
Automotive Engine
d.
Standart Automotif Engine
e.
Society Automotive Engine
11. Hal – hal yang perlu diperhatikan dalam
pemeriksaan oli mesin pada pekerjaan
Tune Up adalah
a.
Viscositas, Kekentalan d. Viscositas, Kualitas
b.
Kekentalan, Kuantitas e. Kekentalan, SAE
c.
SAE, Titik API
12. Fungsi
poros engkol adalah…
a.
Merubah gerak kinetic menjadi gerak
mekanis
b.
Merubah gerakan putar menjadi gerak
mekanis
c.
Merubah timing belt agar posisi camshaft
sedikit maju
d.
Merubah gerak putar menjadi gerak lurus
beraturan
e.
Merubah gerak lurus bolak balik
(translasi) menjadi gerak putar
13. UNDER
SIZE merupakan salah satu istilah pekerjaan
untuk …
a.
Memperkecil diameter dalam silinder
b.
Memperbesar diameter dalam silinder
c.
Memperkecil diameter poros engkol
d.
Memperbesar diameter poros engkol
e.
Menstabilkan ukuran silinder dengan poros
engkol
14. OVER
SIZE merupakan salah satu istilah pekerjaan
untuk …
a.
Memperkecil diameter dalam silinder
b.
Memperbesar diameter dalam silinder
c.
Memperkecil diameter poros engkol
d.
Memperbesal diameter poros engkol
e.
Menstabilkan ukuran silinder dengan poros
engkol
15. Pernyataan
berikut ini yang benar tentang hubungan antara celah platina dan sudut dweel
adalah
a.
Celah platina kecil sudut dweel kecil
b.
Celah platina besar sudut dweel besar
c.
Celah platina kecil sudut dweel besar
d.
Celah platina besar sudut dweel tetap
e.
Celah platina tetap sudut dweel kecil
16. Alat
yang berfungsi untuk mengetahui putaran mesin adalah
a.
Dweel tester d. Multi tester
b.
Tacho meter e. Compretion tester
c.
Timing Ligh
17. Alat
yang berfungsi unntuk mengetahui saat pengapian adalah
a.
Dweel tester d. Multi tester
b.
Tacho meter e. Compretion tester
c.
Timing Ligh
18. Bagian
pekerjaan dibawah ini yang BUKAN termasuk bagian dari pekerjaan Tune up
adalah …
a.
Pemeriksaan Dinding silinder
b.
Pemeriksaan Celah katup
c.
Pemeriksaan system pendingin
d.
Pemeriksaan Kabel tegangan tinggi
e.
Pemeriksaan Berat jenis baterai
19. Bagian
motor atau Engine berikut ini perlu mendapat pelumasan, kecuali
a.
Bantalan d.
Torak dan dinding silinder
b.
Mekanisme katup e. Timing
belt
c.
Batang torak
20. Suatu motor
bakar yang dalam satu kali proses kerjannya diselesaikan dalam dua kali
putaran poros engkol adalah
a.
Motor bakar torak d. Motor 2 Tak
b.
Motor diesel 4 tak e. motor 4 tak
c.
Motor bensin 4 tak
|
Home »
» SOAL ENGINE
No comments:
Post a Comment